12 Oct 2010

Database

     Posting kali ini akan membahas singkat tentang database, sesuatu yang sudah sangat sering didengan oleh berbagai kalangan akan tetapi jarang memahami maksudnya. Database adalah kumpulan informasi yang disusun berdasarkan cara tertentu dan merupakan suatu kesatuan yang utuh. Dengan sistem tersebut data yang terhimpun dalam suatu database dapat menghasilkan informasi yang bermanfaat. Dalam pengaturan database digunakan DBMS (Database Management System). DBMS adalah software yang digunakan untuk melakukan pengaturan pada data yang berjumlah besar dan memiliki satu sama lain. Database juga dapat ddidevinisikan sebagai salah satu komponen dalam teknologi informasi yang mutlak diperlukan oleh semua organisasi yang ingin mempunyai suatu sistem informasi yang terpadu untuk menunjang kegiatan organisasi demi mencapai tujuannya. Karena pentingnya peran database dalam sistem informasi, tidaklah mengherankan bahwa terdapat banyak pilihan software Database Management System (DBMS) dari berbagai vendor baik yang gratis maupun yang komersial.
     Database juga merupakan sebuah cara dimana kita bias menyimpan data secara permanent ke dalam media penyimpanan. Demikian adalah beberapa varian dalam diskripsi database itu sendiri, sementara dalam (DBMS) ada beberapa varian pula. Kita bisa mulai dari microsoft accesc, My-SQL, Oracle, ataupun Postgree. Masih banyak lagi varian atau pendiskripsian, kelebihan serta kekurangan dari Database Management System (DBS), seperti tersebut diatas. Semoga bermanfaat! ^_^

0 komentar:

Post a Comment

sealkazzsoftware.blogspot.com resepkuekeringku.com